Senin, 13 Agustus 2012

~●✿ TERUNTUK CAlON IMAMKU DUNIA DAN AKHIRATKU ✿●~

Bismillahirrahmanirrahim..

Tak kan habis ku berdoa,
Agar Dia menyatukan kita kembali di Syurga_Nya..Aamiin

Demi kamu ,,
Kan ku berikan yang terbaik untukmu..
Kan ku usahakan semua maumu..
Walau aku harus terlelah dan letih..
Aku tak kan berhenti ,
Menemani dan Menyayangi kamu..
Hingga Matahari tak terbit lagi..

Tak kan habis ku berdoa...
Tuhan aku sayang dia ..
Tuhan jagalah 'dia' untukku..

Ya Rabb..
Jagalah 'dia' bila penjagaanku tidak sampai padanya....Aamiin..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar